mengapa kekayaan dapat membuat jenuh

kebahagiaan seseorang terhadap harta dan benda hanya sebatas kognitif artinya ketika mereka puas dengan apa yang di dapat maka lama lama akan menimbulkan kejenuhan. yang namanya kepuasa pada taraf tertentu akan menimbulkan sesuatu yang “tidak enak lagi”. contoh misalnya orang yang belum memiliki mobil dia berpikir alangkah enaknya memiliki mobil namun ketika suatu saat dia memiliki mobil maka kenikmatan memiliki mobil tersebut cuma bertahan 1 minggu paling pol 1 bulan… selebihnya rasa memiliki mobil menjadi datar.. dan kembali seperti biasa… sama rasanya ketika belum punya mobil. mobil akan memberikan kenikmatan tersendiri jika memiliki mobil yang terbaru .. dan inipun bertahan tidak sampai 1 bulan.. rasanya  akan sama dengan mobil yang lama. .

mungkin ini yang dimaksud dengan dunia ini adalah permainan, semkin kita kejar dia maka kita akan semakin haus.