Training Dzikir “cara praktis mendawamkan selalu dzikir”

Dzikir dalam hati terutama dalam bantuk kesadaran merupakan perintah  Allah yang harus kita laksanakan.  banyak sekali quran dan contoh rasulullah yang memerintahkan kita untuk selalu berdzikir disetiap saat dan keadaan. Dzikir tidak hanya dalam keadaan ibadah shalat atau amalan dzikir yang sudah ditentukan tapi dzikir dalam bentuk kesadaran terhadap Allah juga harus kita lakukan. JIka kita bisa berdzikir diluar ibadah maka otomatis ibadah kita terutama sholat kita akan lebih khusyu. Sebab utama sholat kita tidak khusyu karena dalam keseharian kita tidak meyadari Allah bahwa Allah bersama kita ada di dekat kita.

training kali ini yang kita selenggarakan di batu pahat malaysia, kita akan belajar bersama bagaimana menjalankan perintah Allah untuk selalu berdzikir dengan metode One Dzikir One Nafas, artinya bagaimana dengan menggunakan nafas ini kita selalu dapat berdzikir kepada Allah SWT. Teori ini sederhana sekali dan mudah dilakukan kapanpun dan dimanapun. insya Allah dengan metode yang di kaji secara islam dan psikologi ini dapat menjadikan semua aktivitas kita dalam keadaan berdzikir kepada ALlah SWT.

baik untuk informasi selanjutnya silahkan hubungi di PN Fida melalui talian dan WhatsApp di no : +6019 724 5407

Training One Nafas One Dzikir
Training One Nafas One Dzikir