Apa beda syariat dengan hakikat

Semua perintah Allah itu mengandung suatu makna, perintah Allah itulah syariat dan makna dibalik perintah itu lah hakikat. misalnya kenapa kita dalam shalat ada perintah sujud karena agar kita pasrah  berserah diri kepada Allah. sehingga yang namanya syariat adalah perintah sujud dalam shalat sedangkan hakikatnya adalah kita berserah diri kepada Allah SWT.

nah jelas bedanya kan, jadi kalau kita mengamalkan syariat kita harus tahu hakikatnya. Percuma saja kita hanya menjalankan perintah tapi tidak tahu untuk apa diperintah. contohn tadi dalam shalat ada perintah sujud tapi jiwa kita tidak berserah kepada Allah. 

Tidak menjalankan hakikat ini menyebabkan ibadahnya terasa kering dan tidak memiliki kandungan apa apa. maka mau tidak mau belajar shalat harus belajar hakikat, belajar puasa harus belajar hakikat , belajar dzikir harus belajar hakikat, dan semua yang diperintahkan Allah harus kita pelajari hakikatnya.

CategoriesUncategorized

3 Replies to “Apa beda syariat dengan hakikat”

Leave a Reply to bunian Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.