Campaign : Dzikrullah Bukan Ingat Allah tapi Sadar Allah (1-5)

campaign : Dzikrullah bukan ingat Allah tapi sadar Allah (1)

Otak tidak bisa mencerna “Dzat Allah” jadi jangan gunakan pikiran untuk memahami ini, gunakan kesadaran bahwa Allah dekat untuk mengenal Allah SWT

campaign : Dzikrullah bukan ingat Allah tapi sadar Allah (2)

arti sadar Allah adalah menyadari Allah itu ada di dekat kita. yang dekat tidak bisa diingat, tinggal disadari saja

campaign : Dzikrullah bukan ingat Allah tapi sadar Allah (3)
mengingat Allah berarti musyrik, karena Allah tidak sama dengan apapun Beliau memiliki sifat laisa kamitslihi syaiun artinya Allah tidak sama dengan apapun. Kalau kita menggunakan ingatan dalam pikiran kita maka berarti kita telah menyamakan Allah dengan sesuatu. Untuk itu dalam berdzikrullah jangan gunakan pikiran tapi gunakanlah kesadaran

 

Campaign : dzikrullah itu sadar Allah bukan ingat Allah (4)

Terimakasih pak pur yg mengajarkan SADAR ALLAH.. selama ini kita hanya ngikut tanpa memahami bahwa dzikrullah itu adalah ingat ALLAH. Padahal ALLAH itu tidak bisa di ingat..tapi hanya bisa di sadari..!
Alhamdulillah..kita mendapat pemahaman yg membenarkan..!:-) from AndyAndy Firmansyah

campaign : Dzikrullah bukan ingat Allah tapi sadar Allah (5)

Gara gara salah menterjemahkan dzikrullah ingat Allah berapa juta umat islam yang tersesat ketika dzikir

2 Replies to “Campaign : Dzikrullah Bukan Ingat Allah tapi Sadar Allah (1-5)”

  1. Akan tetapi yang peting kita sadari adalah bahwa Allah itu bukan Dzat, yang benar Allah adalah Tuhan segala zat, janganlah kau sembah zat-ku tetapi sembahlah Aku, demikian yaa pak Pur.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.