apapun masalahnya SYUKUR solusinya

hidup yg hanya berkisar 60an tahun ini jika tidak tahu kuncinya akan terombang ambing oleh keadaan…. apalagi kita yang tiap hari berkutat pada masalah masalah… masalah atau problem tidak perlu kita risaukan karena dia berada di wilayah luar dari diri kita, nah orang kadang tidak memisahkan mana dunia dalam (fakta internal) dan mana kenyataan luar (fakta eksternal) sehingga yang terjadi adalah kekacauan…. seharusnya pisah ! antara luar dalam , permasalahan menjadi tidak bermasalah jika secara internal kita persepsikan positif, menerima, sabar, ihlas… nah untuk mencapai itu semua kadang juga orang tidak lewat jalan pintas … harus belajar sabarlah, harus belajar ihlas lah harus belajar menerima lah…. padahal ada cara yang paling praktis untuk mencapi itu semua yaitu dengan SYUKUR KEPADA ALLAH. syukur ini nanti akan menyelesaikan masalah kita.

CategoriesUncategorized

5 Replies to “apapun masalahnya SYUKUR solusinya”

  1. harus belajar ikhlas,harus belajar menerima…inilah bagian sulitnya,setiap gagal akhirnya tidak pernah bisa bersyukur,ya akhirnya setiap ada masalah pasti selalu rumit.

  2. aku ini apa to ?
    aku hanyalah mahluk ciptaanNya
    aku ini milikNya
    semua yang ada padaku adalah pemberianNya
    semua karena kemurahanNya
    sehat, sakit, kaya, miskin, kuat, lemah
    semua atas kehendakNya
    aku ini aoa to ?
    aku ini bukanlah apa-apa !

Leave a Reply to di2t Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.