cara belajar ilmu makrifat

Belajar Ilmu makrifat sementara ini atau bahkan sudah berlangsung lama, tentang kesalahan belajar ilmu makrifat. sebenarnya pelajaran makrifat datangnya dari Allah, bukan dari hasil kita belajar… jika kita belajar makrifat maka yang terjadi adalah “kesulitan, kesesatan, dan paling parah adalah kegagalan” makrifat adalah ilmu mengenal Allah, nah… untuk apa mempelajari Allah… karena pikiran, otak dan persepsi kita tidak bisa menjangkau ALlah. berarti kan kita mustahil mempelajari sesuatu yang tidak bisa kita pelajari. maka di masyarakat sedikit orang yang mau bermakrifat, bahkan banyak yang melarang untuk belajar makrifat, ada juga yang pesimis tentang keberhasilan dalam bermakrifat. saya kira ini wajar saja karena memang salah metodenya. kalau di analogikan kesalahan belajar makrifat ini seperti kalau kita mau mengukur panjang dengan timbangan, jadi yang tidak mungkin bisa.
cara yang paling baik adalah dengan menjalani makrifat, karena ilmu makrifat adalah ilmu dari allah bukan rekayasa pikiran. jadi begini makrifat adalah mengenal allah, dan Allah sendirilah yang akan memperkenalkan dirinya kepada kita. allah sendirilah yang akan menunjukkan dirinya kepada kita.. dan inilah ilmu sejati yaitu ilmu sebenar benar ilmu.
untuk mendapatkan itu tidak lain dengan mengikuti sunah rasulullah dan selalu ingat kepada Allah dalam segala hal.
semoga kita dimudahkan mendapatkan ilmu ini.
terimakasih pertanyaan zizie zerin dari malaysia yang telah menanyakan masalah ini melalui email sehingga bertambahlah kepahamahan saya terhadap ilmu makrifat ini.

32 Replies to “cara belajar ilmu makrifat”

  1. Assalamualaikum Mas Setyo, saya sangat tertarik dengan pembahasan ilmu ma’rifat. Saya sendiri jg masih sangat awam dgn ilmu ma’rifat. Nah yg mau saya tanyakan apakah orang awam seperti saya bisa mempelajarinya ? Atau apakah saya harus paham ilmu syariat dan hakekat dulu sebelum mempelajari ilmu ma’rifat ?

    1. waalaikum salam, pak Budi, makrifat adalah ilmu dasar pak, yaitu ilmu mengenal Allah, makrifat ini menjadi dasar kita sholat , dzikir, sedekah dll. caranya sangat mudah pak, cukup Allah kita panggil nanti Bapak akan paham siapa Allah.

  2. Ilmu makrifat itu adalah ilmu mengenal Allah.
    untuk mengenal Allah, jalannya adalah kita harus mengenal DIRI kita…
    “Dan mengapakah mereka tidak memikirkan tentang Diri mereka ?”(arrum-8)
    Karena untuk kembali kepada Allah “Engkau kembali kepadaku Sebagaimana Aku ciptakan engkau pertama kalinya”(Hadits Qudsi), bagaimana kita bisa sempurna kembali kepada Allah sementara mula jadi Diri kita sendiri kita tidak tahu.. karena kita tidak tau siapa Diri kita sesungguhnya. “Kamu datang ke dunia laksana berniaga, melalui suatu jalan”(SR.MuhammadWAS), Kalau memang kita datang dari Allah, bagaimana Prosesnya, baru kita kembali melalui jalan tersebut, dijamin tidak akan tersesat… jadi Ilmu Makrifat itu bisa dipelajari melalui mengenal Diri kita ” Kenal dengan diri kenal dengan Allah ” “demikian Al-quran tiada keraguan, yang datang dari sisi Allah, …” Semoga memberi pencerahan

  3. untuk mempelajari ilmu makrifat, kita tidak harus ahli syariat dan hakekat …
    namun kalau memungkinkan alangkah baiknya.
    tetapi karena untuk mempelajari Ilmu syariat dan Ilmu Hakekat secara detai, tentu memerlukan waktu yang panjang. Bagaimana kalau kita mulai belajarnya umur 50 an… mempelajari materi yang banyak tentu sudah tidak sanggup lagi. tidakkah ada jalan ?. ada… carilah seorang guru yang betul-betul menguasai Ilmu Makrifat ini (Ilmu mengenal Diri). “kenal dengan diri berarti kenal dengan yang punya Diri (Allah)”

    1. Sdr. Luckers yth.
      Dimanakah guru yg dapat membimbing tsb, dapat ditemui. Mungkin anda dapat memberikan informasi. terima kasih.
      Wassalam.

  4. marifat=mengenal, mengenal bukan sebatas nama-Nya, karena Allah hanya sebuah nama, yng lebih penting siapa yng empu nama itu? memang sih diciptakan nama supaya kita bisa mengenal.. bisa memanggil..

  5. Ass. Kalau yg pernah saya pelajari dari guru makrifat, guru itu tugasnya hanya membibing mengenalkan yg dituju agar tidak tersalah jalan dan tujuannya yakni allah yg tidak ada seumpama baginya.
    Soal sampai dan tidaknya terserah si murid mau menjalani dengan benar seperti yg diajarkan guru, serta terserah allah mau membuka hijab dan mengenalkan dirinya kepada siapa yg dikehendaki.
    Jadi dalam bertafakur kalau ketemu yg bersinar-sinar, berbisik-bisik, berbau-bau, berbentuk-bentuk, terlintas-lintas ( kalau masih bisa dilihat, didengar, dicium bau, dirasa-rasa ), semua itu bukan allah. Karena allah tetap laaisa kamislihi syaiun.

    mohon pencerahan.
    wassalam.

  6. Allah telah memperkenalkan diri-Nya. Bagaimana kita dapat mencintai kalo tidak mengenal dan melihat-Nya? Hijab tidak ada, manusia sendiri yang membuat hijab.Logikanya.. bagaimana mungkin Allah terhijab oleh ciptaan-Nya?

  7. katanya tuhan ada dalam diri kita ? jadi buat apa kita panggil tuhan lagi kalau tuhan sudah dekat . apa itu hanya buang buang waktu percuma

  8. Blog yang menarik, menurut saya, Berpegang pada Al-Qur’an dan sunnah Rosul itulah dasar yang benar, dengan mengkaji Al Qur’an dan menjalankan Sunnah Rosul dengan benar, Itulah Ma’rifat (Tidak usah muluk-muluk, manusia yang Hafal Al Qur’an saja Jasadnya Utuh di jaga Allah SWT, bila didunia saja di jaga, apalagi ketika di Akhirat nanti)

    SYAMSURIYADI: Anda masih percaya Tuhan ada dalam diri kita? sama saja anda masih percaya tuhan donk? kalau saya… Tidak Percaya Tuhan… Sama sekali tidak, karena saya Ummat Muslim, sebagai muslim saya tidak percaya TUHAN, Lihat dua kalimah syahadat :”Aku bersaksi TIADA Tuhan selain ALLAH dan aku bersaksi Muhammad Utusan Allah”….

    Salam Damai semuanya….

  9. wasalam muallaikum.
    dalam ilmu ma`rifat telah di tulisa kan,kenal diri maka kenal lah allah.
    saya ingin bertanya siapa yang sebenar benar nya sholat dan siapa itu allah yang sebenar benar nya?

  10. saya ingin sekali belajar ilmu ma’rifah ….

    Semoga Allah memberikan taufiq dan hidayahNya kepada saya …. Amiin

  11. memang kalua kita memasuki pelajaran ilmu ma’rifat…………………..pastikan dulu agamamu, bukan yang kebanyakan orang agama itu statusnya hanya turun-temurun, harusnya mencari tahu bukan taklid / ikut2an yang pastinya kita awaluddin ma’rifattullah dan tidak lepas dari apa yang kitakan pendahulu kita/guru-guru kita yg mengatakan
    man aropah nabsyah-fakot aropah robbah (kenali dirimu dahulu baru kita mengenal allahnya) insya allah kita satu jua………………..salam, semoga lebih berkembang, jalankan terus.thank’s

  12. Bismillah, Ass wr wb..
    Saya sangat ingin belajar Ilmu Ma’rifatullah, mohon bimbingan dan pencerahan…

  13. assalamualaikum , Mohon bimbingan lanjut, setelah sy dpt buku dr ebook nya bpk,
    saya mengerti, bhw selama ini ternyata sy msh beribadah jasad, belum sampai Ruh.

    meski telah lama mengetahui sejak msh duduk di smp namun dilakukkan tidak kontinyu, dan stlh telaah buku ini sy benar benar termotivasi,kembali,

    pada hari ke satu dzikir, slama 3 jam, saat bangun dari duduk terasa melayang, lemas. hingga sy menyender di dinding rumah, menunggu normal.

    dan niat sy pada awal tahun2015 ingin seperti dulu ”berdzikir mendekat ke YMK ”
    sekali lagi dengan Hormat dan takzim mohon Bimbingannya,

    1. waalaikum salam wr wb Iya Pak Insya Allah, semoga kita diistiqomahkan dalam berdzikir kepada Allah

  14. berhubung teman yg telah sampai ke tingkatan Arifin jauh juga berada di tasikmalaya, dan alhamdulillah saya bisa ber komunikasi dgn Bpk.via eMail dan web Bpk.

    mohon izin bila web ini sy info kan ke rekan di kantor krn byk yg mungkin akan minta bimbingan ke Bapak.

  15. maaf saya menggunakan 2 metode dzikir tarikan nafas Sunan Gunung jati, dan juga Dzikir tarikan nafas syeh st Jenar di gabung, yakni kadang Alloh…Huuu…kadang ganti Huu…Alloh…

    Mohon Izin ya pak Tyo..dlm penggabungannya.tarikan dzikir nafas nya.

  16. alhamdulillah..Barokalloh,
    saya bahagia bisa berkomunikasi dgn Bpk,
    semoga suatu saat bisa berjumpa baik scra Fisik atau dlm mimpi,
    utk bisa belajar ttg semua inti diri yg sempurna.
    amiin.

  17. Kajian yg bagus penambah ranah keilmuan
    Makrifat, awal agama mengenal /makrifat kpd allah, barulah indah dalam beribadan ,ruh dan jasad seirama,si ia sekata, salam kenal whshp 08978771079 by popo ,yg ingin sering makrifat silahkan utk tujuan menambah wawasan ,temen,sodara seislam,

  18. wahhhh,,, dulu ad yg maw ajarkan magrifat dengan z tapi z tolak karna z merasa itu bertentangan dengan hukum syariat,, tapi setelah z mencari informasi tentamg magrifat,,, wah ternyata magrifat ini sungguh luar biasa ibadah,,,,

  19. Assalamualaikum wr wb.. perkenalkan nama ananda akbar dari bone sulawesi selatan. Sdara da sdariku yg insya allah dirahmati allah.. belajar tarikat . Syaria . Mahrifat dan hakikat tentunya bukan perkara muda dan seolah olah blajar ilmu islam itu susah. 4 unsur ilmu diatas bukanla jalur u memperkenalkan siapa kita dihadapan orang tapi posisi kita dihadapan allah.. adapun kata kata “kenalilah dirimu maka kau akan mengenal allah. Siapa yg menyemba dan siapa yg disembah. Logikanya kesadaran kita sebagai hamba dan allah sebagai tuhan hamba itu intinya. Kalau kita sadar siapa diri kita dihadapan allah tentunya perkara akhirat lebih besar daripada dunia…sdara sdariku yg kucintai begitu besar niat kita mempelajari 4 unsur diatas… tentunya kita islam dan syarat pasti islam adalah dua kalimat syahadad.. untuk mengingatkan sdara . Sdakah sdara sdariku pelajari hal tersebut.. ? Kalau blum sya bernasehat agar mempelajarinya lebih dahulu sebelum melangkah ke 4 unsur itu.. jujur begitu banyak nabi dan rasul datang hanya untuk menjelaskan satu kalimat laa ilaaha illallah.. tiada tuhan selain allah.. jika sda dipelajari kalimat ini dngan benar saya rasa 50 persen dari 4 unsur itu ada dilamnya.. semoga apa yg ananda sampaikan bermanfaat buat kita semua.. wassalam

Leave a Reply to denRust68 Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.