menanamkan dan memupuk niat

ada beberapa metode menumbuhkan niat sehingga bisa secepatnya menghasilkan buahnya. ada yang dengan amalan tertentu, setiap amalan diniatkan untuk tercapainya tujuann tersebut. ada juga yang menggunakan kerja keras dengan kerja keras dan terus menerus setiap kerja keras diarahkan untuk tercapinya cita cita tersebut.

niat akan terpupuk jika kita melakukannya tiap hari sesuai dengan jalan yang kita tempuh. untuk memupuk niat coba cari yang paling dekat terhadap keyakinan kita. jika kita berkeyakinan bahwa amalan misalnya tahajud atau baca quran merupakan yang terdekat dengan kyakinan artinya kita berkeyakinan penuh terhadap berhasilnya permintaan kita maka lakukan tahajud dan baca quran secara kontinyu dan terus menerus (istiqomah), jika untuk mencapai  nya dengan kerja keras maka lakukan itu dengan kesungguhan dan arahkan kerja keras itu untuk tujuan yang sudah kita tetapkan sebelumnya. ingat bahwa kerja keras bukan tujuan tapi suatu jalan bagaimana agar niat kita kuat dan dapat terkabulnya suatu permintaan atau tujuan. jika kita pingin kaya keyakinan kita mengatakan dengan membaca asma ulhusna atau membaca surat tertentu dalam alquran maka lakukanlah dengan keyakinan pasti akan terjadi … dan jika kita berkeyakinan bahwa kaya dengan bekerja keras maka lakukannlah dengan berkeyakinan penuh. pasti terjadi…

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.