marah karena Allah

orang yang marah karena Allah adalah orang yang sadar Allah bahwa dirinya sedang marah. Marah yang seperti ini adalah marah yang di rahmati. KEbalikannya dengan marah yang tidak sadar Allah maka marahnya adalah marah syetan… orang yang marah tidak sadar Allah sebaiknya langsung istighfar. Seorang guru yang memarahi muridnya bisa di rahmati bisa juga di laknat. Guru yang marah karena ada landasan sadar Allah maka marahnya guru tersebut di rahmati Allah namun jika marahnya guru tersebut tidak karena Allah karena jengkel, atau karena kecewa atau yang lainnya yang pada prinsipnya tidak dilandasi sadar Allah  maka marahnya adalah marah syetan marah seperti ini marah yang di laknat dan tidak diperbolehkan Allah SWT.

Orang yang marah karena sadar Allah maka marahnya mendatangkan manfaat baik baik dirinya sendiri maupun bagi orang lain. Tapi ingat bahwa marah sadar Allah tidak dapat dijadikan alasan untuk marah. kalau posisi sadar Allahnya belum benar maka marahnya meski dengan alasan sadar Allah tetap saja itu marah yang dilaknat.