Al Quran bukan tulisan arab

membaca quran mendapatkan pahala yang luar biasa …. bagaiaman kalau menjalankan tentunya akan mendapatkan pahala yang lebih besar. jadi lebih untung mana membaca atau menjalankan?… mesti pilih menjalankan…

di beberapa tempat kurang adanya kesadaran menjalankan quran .. mereka lebih senang berlama lama membaca quran…. salah kah??….jelas tidak… itu masih lebih baik.. tapi sekali lagi bahwa nilai menjalankan lebih baik dari pada sekedar membaca.

dibeberapa tempat .. malah bacaan sebagai tumpuan keyakinan akan berhasilnya suatu keinginan… bukan allah yang menjadi tumpuan tapi bacaannya… apa bisa? bisa asal yakin saja pasti bisa ….cuma keyakinannya bukan ke allah tapi ke kitab alqurannya yang dibaca ayat ini… surat ini.. sekian kali …. dan pada waktu ini…

larangan membaca tulisan quran……

larangan ini sempat disampaikan malaikat jibril kepada Rasulullah ketika menerima wahyu pertama … maa ana bi qori… aku tidak bisa baca… aku tidak bisa baca… malaikat pun mengulang ulang iqro iqro…. ternyata yang dimkasud membaca adalah bukan membaca tulisan tapi membaca tanda wahyu (ayat), itulah salah persepsi rasul ullah ketika menerima wahyu pertama kali …(lanjut insya allah)..

4 Replies to “Al Quran bukan tulisan arab”

  1. Assalamu’alaikum, Pak
    Saya cipto hendi dari Purwokerto saya mau tanya, apakah sudah ada halaqoh di Purbalingga? atapun seseorang yang bisa saya ajak diskusi dan berlatih di sekitar daerah saya?
    Wassalamu’alikum

  2. halaqoh itu kelompok kajian secara intensif dan rutin. misalnya halaqoh sholat khusyu merupakan kegiatan kajian sholat yang dilakukan secara periodik biasanya 1 minggu sekali

Leave a Reply to cipto hendi Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.